Advertisement
Disengat Tawon? Ini yang Harus Anda Lakukan

Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA - Tawon adalah serangga terbang yang suka menyengat bila diganggu. Keberadaan tawon terkadang tidak bisa kita hindari. Begitu juga dengan kemungkinan tawon tersebut akan menyengat.
Dan saat sudah disengat tawon kita akan merasakan sakit. kulit jadi bengkak kemerahan dan gatal. Lalu apa yang bisa kita lakukan ketika sudah disengat tawon? Berikut tips mengatasi sengatan tawon ;
Advertisement
- Tenang
Ketika Anda disengat tawon, sebisa mungkin untuk tenang dan menjauhlah dari tawon.
- Cuci
Cuci area kulit yang disengat tawon dengan air dan sabun untuk menghilangkan racun.
- Kompres
Kompres bagian yang bengkak usai disengat tawon untuk mengurangi sakit.
- Tutup dengan perban
Jika diperlukan, Anda bisa menutup luka sengatan tawon dengan perban.
- Obati dengan obat alami
Anda bisa menggunakan cuka sebagai obat alami untuk mengatasi serangan tawon. Caranya? rendam kapas ke dalam cuka biasa atau cuka apel. Setelah itu, letakkan dengan sedikit menekan area yang tersengat tawon selama beberapa menit. Hal ini membantu mengatasi rasa sakit dan peradangan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement

DPRD Jogja Bakal Temui Gusti Mangkubumi, Cari Solusi Terkait Sengketa KAI dan Warga Sekitar Stasiun Lempuyangan
Advertisement

Menteri PU Targetkan 66 Sekolah Rakyat Dapat Diresmikan Prabowo Juli 2025
Advertisement
Berita Populer
- 11 Cara Kematian Paling Menyakitkan Menurut Sains
- Selain Enak, Deretan Makanan Super Ini Bisa Cegah Penyakit
- Manfaat Tertawa, Menggigil, hingga Muntah pada Tubuh Anda
- Sejumlah Zodiak Ini Diramalkan Menikah di Tahun 2023
- Seorang Ibu Minum ASI Sendiri karena Tak Rela Jika Dibuang
- Wajah dan Tubuh Tidak Simetris, Ini Penyebabnya
Advertisement